Segala sesuatu memiliki masa atau waktunya. Ada momen di mana kita merasa senang dan ada momen di mana kita merasa sedih, ada masa kita bekerja dan ada masa kita berlibur,…
Misteri adalah sesuatu yang masih belum jelas, atau masih belum terbuka rahasianya.
Dalam hal ini ada beberapa pertanyaan tentang kehidupan ini :
manusia berasal dari mana? setelah wafat akan kemana?…
Pada dasarnya manusia cinta damai. Manusia memiliki keinginan untuk hidup damai, karena damai membawa kebahagiaan, membawa kenyamanan, membawa ketentraman dan ketenangan. Bukankah ini yang dicari manusia? Tapi kenapa sekian lama…
Zhang Liang lahir pada periode Negara
Berperang (475 – 221 SM) di negara Han.
Keluarganya merupakan pejabat tinggi di negara Han
selama 3 generasi secara turun temurun. Namun, saat ia beranjak
remaja, Ying Zheng…
Gong
De (功德)
dapat diartikan sebagai sumbangsih, berbuat amal, atau melakukan
kebaikan yang bermanfaat untuk orang lain. Kita dapat melakukan Gong
De(Kungtek)dengan
cara menyumbangkan apa yang kita miliki seperti uang, tenaga,
pikiran, waktu atau hanya sekedar…
Da
jia xue dao hao,
Belakangan
ini saya memperoleh salah satu pandangan dan cara yang sangat ampuh
untuk meraih “kebahagiaan”. Rumus singkat “Progres =
Kebahagiaan” ini berhasil merubah pola pandang saya terhadap arti
kebahagiaan dalam…
Kemauan adalah keinginan atau
dorongan untuk melakukan sesuatu, yang juga adalah suatu perasaan
atau keyakinan yang muncul dari lubuk hati manusia. Kita akan
berusaha semaksimal mungkin melakukan sesuatu yang terbaik, walaupun
kemampuannya sendiri biasa-biasa…
Seringnya
masyarakat mengaitkan kata “ambisi” dengan sesuatu yang negatif.
Padahal ambisi diperlukan sebagai dorongan yang bisa menggerakkan
seseorang untuk melakukan apa yang diharapkan. Ambisi adalah faktor
penting untuk meraih sukses, namun ambisi berlebihan juga…
Manusia
adalah makhluk biasa yang jauh dari sempurna. Kita selalu rentan
melakukan kesalahan—sepele maupun besar, ini hal yang wajar. Tidak
ada seorang pun di dunia yang luput dari kesalahan, tapi yang penting
adalah bagaimana…
Di
dunia ini, perjalanan hidup setiap manusianya serupa tapi tak sama,
tak ubahnya seperti sebuah petualangan pribadi. Apa yang kita jalani
tidak sama dengan orang lain. Selalu ada yang lebih hijau daripada
yang hijau,…