Mengapa Perlu Xiu Dao?

Xiu (修) berarti merevisi/memperbaiki. Dalam proses xiu Dao,kita merevisi karakter dan batin diri. Oleh karena itu, xiu Dao (修道)dapat diartikan merevisi/memperbaiki karakter dan batin diri agar selaras dengan alam semesta…

Rumah Ibadat Agama Tao

Agama Tao lahir dan tumbuh di Tiongkok, kemudian menyebar di berbagai wilayah Indonesia bersamaan dengan migrasi bangsa Tionghoa ratusan tahun yang lalu. Pada masa awal kedatangan bangsa Tionghoa, bentuk rumah…

Berkesempatan untuk Xiu Dao

Seorang murid bertanya kepada gurunya, "Guru, apa yang terpenting dalam hidup berkeluarga?" Sang guru menjawab, "Satu keluarga memiliki karakter dan batin yang selaras dengan Dao." Murid merasa bingung dan melanjutkan…

Ritual Agama Tao di Tempat Tinggal

Tempat tinggal (rumah), maupun tempat usaha merupakan tempat yang sangat erat kaitannya dengan kehidupan manusia. Sebagian besar waktu hidup manusia dihabiskan di kedua tempat tersebut. Oleh karena itu, rasa nyaman dan aman sangatlah…

Perlukah Vegetarian?

Vegetarian adalah gaya hidup yang tidak mengonsumsi makanan yang berasal dari hewan. Selain vegetarian, sebagian dari kita mungkin pernah mendengar atau membaca istilah “vegan”. Gaya hidup vegan lebih ekstrem daripada vegetarian. Vegan diartikan sebagai…

Ritual Agama Tao Bagi Kawula Muda

Agama Tao sangat memperhatikan generasi muda. Mulai dari anak-anak hingga remaja. Anak-anak dan remaja diharapkan senantiasa sehat – bugar, dan selalu selamat (dilindungi). Kawula muda yang dimaksud dalam artikel ini…